Danramil 0811/14 Kerek Lakukan Anjangsana Pasca Lebaran Hari Raya Idul Fitri 1444 H

    Danramil 0811/14 Kerek Lakukan Anjangsana Pasca Lebaran Hari Raya Idul Fitri 1444 H

    TUBAN, – Komandan Koramil 0811/14 Kerek Kapten Arh Sudiono bersama anggotanya melaksanakan anjangsana dirumah kepala desa sekaligus mantan anak buahnya saat masih berdinas di Koramil 0811/14 Kerek Peltu Tarkono dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan menjalin kerjasama yang baik, Jum’at (28/4/2023).

    Kades Mander Bpk. Tarkono menuturkan bahwa kegiatan Komsos tersebut dilaksanakan untuk membina dan membangun kemitraan dam jalin erat hubungan antara masyarakat dengan TNI.

    “Terima kasih atas kedatangan Danramil berserta anggota di rumah kami, , ” Ujar Kepala Desa Mander.

    Sementara itu, Danramil 0811/14 Kerek Kapten Arh Sudiono berharap kepada masyarakat setempat untuk selalu menjaga persatuan dan kesatuan demi terciptanya kondusifitas di wilayah binaan.

    ”Mari bersama-sama kita tingkatkan rasa persaudaraan, jaga Desa Mander tetap aman, tentram, kondusif dan tetap jaga persatuan, ” ucapnya. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Gelar Balik Mudik Gratis, Kapolres Tuban:...

    Artikel Berikutnya

    Jalin Erat Silaturahmi, Babinsa Koramil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    TNI dan ADF Bicarakan Peningkatan Kerjasama Militer
    Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Jajaran Forkopimda Menghadiri Rangkaian Acara Peringatan Hari Pahlawan Ke-79 Tahun 2024
    Semangat Juang Gotong Royong, Masyarakat Bersama Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Bersihkan Area Makam Leluhur
    Pererat Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 0811/02 Palang Karya Bakti Bersihkan Jalan Desa
    Wujud Belasungkawa, Danramil 0811/07 Soko Tuban Melayat Ke Rumah Tokoh Masyarakat
    Pasipers Kodim 0811/Tuban Ikuti Kegiatan Rakor Persiapan Student Festival Week Tahun 2024 Di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Tuban
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Komandan Kodim 0811/Tuban Pimpin Apel Kesiapsiagaan Dalam Rangka Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden RI Tahun 2024
    Tanamkan Jiwa Nasionalis, Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Berikan Pelatihan Upacara Bendera Merah Putih
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Karya Bakti TNI Satkowil Semester II Tahun 2024 Kodim 0811/Tuban Di Desa Tasikmadu
    Kodim 0811 Tuban Gelar Shalat Idul Adha dan Potong Hewan Qurban Tahun 2023
    Peduli Keluhan Penyakit Warganya, Babinsa Koramil 0811/14 Kerek Dampingi Pengobatan Gratis
    Puskesmas Bulu Screaning Dan Rikes Berkala Di Markas Koramil 0811/12 Bancar Tuban
    Minimalisir Pelanggaran, Anggota Militer dan PNS Kodim 0811 Tuban Terima Penyuluhan Hukum
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan

    Ikuti Kami