Wujud Belasungkawa, Danramil 0811/07 Soko Tuban Melayat Ke Rumah Tokoh Masyarakat

    Wujud Belasungkawa, Danramil 0811/07 Soko Tuban Melayat Ke Rumah Tokoh Masyarakat

    TUBAN – Sebagai wujud bentuk kepedulian serta ungkapan rasa belasungkawa TNI kepada warga binaannya, , Danramil 0811/07 Soko Tuban, Kapten Inf Prayitno melayat ke rumah seorang tokoh masyarakat Almarhum Bpk. H. Darsuki di rumah duka Dukuh Mbadekan, Dusun Losari, Desa Sokosari, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban. Kamis, (14/11/2024).

    Menurut Danramil 0811/07 Soko, Kapten Inf Prayitno mengatakan bahwa, bukan hanya terikat dengan kewajibannya sebagai aparat kewilayahan namun juga sebagai sesama hamba Allah SWT, sudah merupakan suatu kewajiban untuk hadir melayat dan mensholatkan serta memberikan pengawalan sampai ke peristirahatan terakhir.

    “Kegiatan semacam ini memang harus dilakukan seorang aparat kewilayahan terhadap semua warga binaannya, terlebih mereka yang sedang berduka, ” Tutur Danramil.

    Danramil juga mengatakan suatu keharusan untuk hadir ditengah-tengah mereka untuk memberikan dukungan moril dan motivasi kepada keluarga almarhum agar kuat dan ikhlas. “Kita do’akan agar almarhum diberikan tempat terbaik disisi Allah SWT, dan keluarga yang ditinggalkan senantiasa di beri kesabaran dan kekuatan”, Pinta Danramil.

    Kehadiran Danramil 0811/07 Soko beserta anggotanya disambut baik oleh keluarga Bpk. H. Darsuki. Mereka mengucapkan terima kasih atas kepedulian TNI khususnya Koramil 0811/07 Soko. “Kami sangat berterima kasih atas kunjungan Danramil beserta anggota, ” ujar keluarga Bapak H. Darsuki.

    Ini merupakan bentuk perhatian dan kepedulian yang sangat berarti bagi kami.

    Kunjungan Danramil Soko beserta anggota ini merupakan wujud nyata kedekatan TNI dengan rakyat. TNI selalu hadir untuk membantu dan melindungi rakyat, termasuk dalam musibah. (Farozich)

    tuban tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Pasipers Kodim 0811/Tuban Ikuti Kegiatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Pasipers Kodim 0811/Tuban Ikuti Kegiatan Rakor Persiapan Student Festival Week Tahun 2024 Di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Tuban
    Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Jajaran Forkopimda Menghadiri Rangkaian Acara Peringatan Hari Pahlawan Ke-79 Tahun 2024
    Pererat Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 0811/02 Palang Karya Bakti Bersihkan Jalan Desa
    Danramil 20 Grabagan Pmpin Apel Kesiapan Pantarlih Pemilu 2024 Di Kec.Grabagan Kab. Tuban
    Wujudkan Ketahanan Wilayah Yang Tangguh, Kodim 0811/Tuban Gelar Cegah Tangkal Radikalisme Dan Separatisme Semester II TA. 2024
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Komandan Kodim 0811/Tuban Pimpin Apel Kesiapsiagaan Dalam Rangka Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden RI Tahun 2024
    Tanamkan Jiwa Nasionalis, Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Berikan Pelatihan Upacara Bendera Merah Putih
    Dukung Asta Cita Polres Tuban Beri Bantuan Pupuk untuk Petani Jagung di Tambakboyo
    Kodim 0811 Tuban Gelar Shalat Idul Adha dan Potong Hewan Qurban Tahun 2023
    Peduli Keluhan Penyakit Warganya, Babinsa Koramil 0811/14 Kerek Dampingi Pengobatan Gratis
    Puskesmas Bulu Screaning Dan Rikes Berkala Di Markas Koramil 0811/12 Bancar Tuban
    Minimalisir Pelanggaran, Anggota Militer dan PNS Kodim 0811 Tuban Terima Penyuluhan Hukum
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan

    Ikuti Kami