Kodim 0811 Tuban Gelar Pembinaan Masyarakat Tanggap Bencana

    Kodim 0811 Tuban Gelar Pembinaan Masyarakat Tanggap Bencana

    TUBAN, – Dalam rangka membantu pemerintah daerah sebagai upaya meningkatkan kesadaran dan kesiapsiagaan masyarakat terhadap kemungkinan terjadinya bencana alam, Kodim 0811 Tuban menggelar kegiatan pembinaan masyarakat tanggap bencana TA.2022 di Aula Letda Sucipto Makodim 0811 Tuban Jln. Dr. Wahidin Sudiro Husodo No. 800 Kabupaten Tuban. Kamis (15/09/2022).

    Kegiatan pembinaan masyarakat tanggap bencana TA. 2022 di buka secara langsung oleh Kepala Staf Kodim 0811 Tuban Mayor Czi Gatot Palwo Edi dengan tema “Bersama TNI Membangun Bangsa”.

    Dalam sambutannya, Dandim 0811 Tuban Letkol Inf Suhada Erwin yang di sampaikan oleh Kepala Staf Kodim 0811 Tuban Mayor Czi Gatot Palwo Edi, bahwa sosialisasi maupun edukasi tentang tanggap bencana menjadi hal yang penting bagi seluruh elemen yang ada.

    Dengan diselenggarakannya kegiatan ini, adalah suatu wujud kepedulian Kodim 0811 Tuban kepada masyarakat dengan tujuan untuk mengurangi dampak yang ditimbulkan apa bila terjadi bencana alam, dengan melakukan antisipasi dini guna mencegah semakasimal mungkin dampak kerugian yang di timbulkanya.”jelasnya.

    Ingat, bencana bisa datang kapan dan dimana saja, untuk itu kegiatan ini juga akan menjadi wahana dalam meningkatkan dan membangun sinergitas serta kerjasama seluruh stakeholder dalam tanggap bencana, “pungkasnya.

    Sementara itu, Frans Supriyadi dari BPBD Kab. Tuban selaku narasumber menyampaikan sosialisasi tentang Selamatkan Jiwa Dengan Mitigasi Bencana.

    Menjelaskan bahwa Mitigasi bencana merupakan segala upaya untuk mengurangi risiko bencana. Program mitigasi bencana dapat dilakukan melalui pembangunan secara fisik maupun peningkatan kemampuan menghadapi ancaman bencana

    Pada intinya kegiatan ini bertujuan untuk mengurangi resiko/dampak yang ditimbulkan oleh bencana khususnya bagi penduduk, seperti korban jiwa (kematian), kerugian ekonomi (economy costs) dan kerusakan sumber daya alam.

    Lanjut Frans “serta memberikan pemahaman serta kepekaan dalam memahami tanda-tanda bencana sehingga kita dapat mengantisipasi maupun tanggap bencana melalui langkah yang tepat dan berdaya guna, “imbuhnya.

    Usai pemberian materi di Aula Letda Sucipto, Kegiatan di lanjutkan dengan materi simulasi pemadaman api oleh petugas Damkar Kab. Tuban.(Pendim0811)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Kodim 0811 Tuban Terima Tim Wasrik Itdam...

    Artikel Berikutnya

    Danramil Semanding Kepada Mahasiswa Unirow:...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Pasipers Kodim 0811/Tuban Ikuti Kegiatan Rakor Persiapan Student Festival Week Tahun 2024 Di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Tuban
    Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Jajaran Forkopimda Menghadiri Rangkaian Acara Peringatan Hari Pahlawan Ke-79 Tahun 2024
    Pererat Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 0811/02 Palang Karya Bakti Bersihkan Jalan Desa
    Danramil 20 Grabagan Pmpin Apel Kesiapan Pantarlih Pemilu 2024 Di Kec.Grabagan Kab. Tuban
    Wujudkan Ketahanan Wilayah Yang Tangguh, Kodim 0811/Tuban Gelar Cegah Tangkal Radikalisme Dan Separatisme Semester II TA. 2024
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Komandan Kodim 0811/Tuban Pimpin Apel Kesiapsiagaan Dalam Rangka Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden RI Tahun 2024
    Tanamkan Jiwa Nasionalis, Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Berikan Pelatihan Upacara Bendera Merah Putih
    Dukung Asta Cita Polres Tuban Beri Bantuan Pupuk untuk Petani Jagung di Tambakboyo
    Kodim 0811 Tuban Gelar Shalat Idul Adha dan Potong Hewan Qurban Tahun 2023
    Peduli Keluhan Penyakit Warganya, Babinsa Koramil 0811/14 Kerek Dampingi Pengobatan Gratis
    Puskesmas Bulu Screaning Dan Rikes Berkala Di Markas Koramil 0811/12 Bancar Tuban
    Minimalisir Pelanggaran, Anggota Militer dan PNS Kodim 0811 Tuban Terima Penyuluhan Hukum
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan

    Ikuti Kami