Danrem 082/CPYJ Dampingi Pangdam V/Brawijaya Berkunjung Ke Tuban Dan Bojonegoro

    Danrem 082/CPYJ Dampingi Pangdam V/Brawijaya Berkunjung Ke Tuban Dan Bojonegoro

    Tuban, -Selaku Komandan Kewilayahan, Danrem 082/CPYJ Kolonel Inf Heri Rustandi dampingi Pangdam V/Brawijaya Mayjen TNI Rafael Granada Baay, beserta ibu kunjungan kerja di Kodim 0811/Tuban sekaligus bersilaturahmi dengan Forkopimda Tuban, yang bertempat di Jl. Dr. Wahidin Sudirohusodo, Kamis (6/6/2024).

    Kunjungan Bapak Pangdam V/Brawijaya tersebut dalam rangka berkunjung ke beberapa Kota di Jawa Timur, diantaranya berkunjung di Kodim 0817/Gresik selanjutnya bertolak ke Kodim 0811/Tuban dan dilanjutkan ke Kodim  0813/Bojonegoro.

    Dalam kunjungannya ke Kodim 0811/Tuban, Pangdam beserta ibu di sambut oleh Forkopimda Tuban dan seluruh Pa Kodim 0811 /Tuban dilanjutkan dengan foto bersama, menulis kesan dan pesan, isoma, kemudian melanjutkan perjalanannya menuju ke Kab. Bojonegoro dalam rangka penutupan TMMD ke 120 besok jumat 7 Juni 2024.

    Sampai di Kab. Bojonegoro Pangdam V/Brawijaya beserta rombongan menyempatkan untuk  bersilaturahmi di kediaman Bapak Prof. Dr. Pratikno, M.Soc.Sc (Mensegneg RI)  di desa Dolokgede Kec. Tambakrejo Kab. Bojonegoro dan selanjutnya bersilaturahmi bersama forkopimda Kab. Bojonegoro. 

    Saat di wawancarai Danrem 082/CPYJ Kolonel Inf Heri Rustandi, menyampaikan rasa bangga dan senang karena wilayah Korem 082/CPYJ mendapat kunjungan Pangdam V/Brawijaya ini salah satu momen menjalin komunikasi yang baik dengan para Forkopimda setempat. (Penrem CPYJ).

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Hubungan Silaturrahmi, Danramil...

    Artikel Berikutnya

    Wujudkan Generasi Muda Berkarya, Danramil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Hadiri Pengucapan Sumpah Pimpinan KPK, Pelantikan Ketua Dewan Pertahanan Nasional serta Gubernur Kalsel
    Semarakkan Hari Juang TNI AD Ke-79, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Kegiatan Karya Bakti Di Pasar Sambonggede Merakurak
    Peringati Hari Juang TNI AD Ke – 79, Kodim 0811/Tuban Menggelar Ziarah Rombongan Di TMP Ronggolawe
    Dandim 0811/Tuban Tinjau Lokasi Yang Terdampak Banjir Di Wilayah Kecamatan Rengel
    Guna Menjaga Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Bersama Warga Tanam Jagung
    Kodim 0811/Tuban Gelar Upacara Hari Juang TNI AD Tahun 2024, TNI Angkatan Darat Berjuang Bersama Rakyat
    Pastikan Aman, Babinsa Koramil Jajaran Kodim 0811/Tuban Kawal Pengembalian Logistik Pilkada Serentak Tahun 2024
    Semarakkan Hari Juang TNI AD Ke-79, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Kegiatan Karya Bakti Di Pasar Sambonggede Merakurak
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Sukseskan Kelancaran BLT, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Kawal Warganya Yang Tidak Mampu
    Koramil 0811/13 Tambakboyo Karya Bakti Bersama Sakawira Kartika Dan Masyarakat Dalam Rangka Persiapan Festival Pesisir Pantai Tuban Tahun 2024
    Kodim 0811 Tuban Gelar Shalat Idul Adha dan Potong Hewan Qurban Tahun 2023
    Peduli Keluhan Penyakit Warganya, Babinsa Koramil 0811/14 Kerek Dampingi Pengobatan Gratis
    Puskesmas Bulu Screaning Dan Rikes Berkala Di Markas Koramil 0811/12 Bancar Tuban
    Minimalisir Pelanggaran, Anggota Militer dan PNS Kodim 0811 Tuban Terima Penyuluhan Hukum
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan

    Ikuti Kami